Kehebohan sabtu siang di depan Kampus Amikom Ring road karena Kabel listrik konsleting aliran Listrik. Kejadian Sabtu siang (19/11) tulis akun twitter @fauhankh dan @merapi_uncover. Ternyata beneran kebakaran kecil gara-gara kabel konslet (hubung singkat). Ada suara ninuninu dari sekitar kampus. tulisan Na.. di aku Twitternya.

Ada pecikan api dan memicu kebakaran kecil, terlihat asap putih sempat membumung ke udara. Kejadian ini terlihat sempat membuat panik yang berada disekitar sana. Namun tidak lama dan tidak merembet ke tempat lain, ada kebakaran kecil dan bisa segera dipadamkan oleh petugas.

Cuitan di twitter

Arus Lalu lintas di ring road utara depan UPN Veteran yang ikut tersedat juga sudah normal kembali.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Explore More

PANTAS 115 raih Award Pejuang Kebersihan dan Lingkungan Hidup 2021

Sebagai wujud apresiasi dan penghargaan kepada wajib pajak di Kabupaten Bantul yang sudah taat dalam pembayaran pajak, Selasa malam (08/12) Pemkab Bantul melalui Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) menggelar

UMKM Go Digital, apa itu ya?

SPBE bantul Kab

UMKM Go Digital adalah program pemerintah Indonesia yang bertujuan membantu usaha kecil dan menengah (UKM) dalam meningkatkan kualitas dan daya saingnya melalui implementasi teknologi digital. Program ini diluncurkan oleh Kementerian

Yuk Memahami Rangka eSAF Honda, yang Diklaim AHM sebagai Ringan dan Kokoh

Yuk Memahami Rangka eSAF Honda, yang Diklaim AHM sebagai Ringan dan Kokoh

Beberapa kontroversi muncul seputar penggunaan rangka eSAF pada sejumlah motor terbaru buatan Honda. Platform eSAF, atau yang dikenal sebagai Enhanced Smart Architecture Frame, telah diadopsi dalam berbagai produk sepeda motor