Sesuai Surat Keputusan terbaru 2023, kepemimpinan Majelis Tabligh PP Muhammadiyah masih dilanjutkan oleh Ketua periode sebelumnya, yakni Dr Fathurrahman Kamal. Menariknya, nama dai kondang dan ulama muda Muhammadiyah, Ustaz Adi Hidayat (UAH) masuk menjadi Wakil Ketua I Majelis Tabligh PP Muhammadiyah membantu Kiai Fathurrahman Kamal.

Selain susunan Ketua, dan Wakil Ketua I sampai VI, juga terdapat Sekretaris, Wakil Sekretaris I sampai IV, serta Bendahara dan Wakil Bendahara I sampai II. Majelis Tabligh juga memiliki struktur lanjutan pada bidang berbeda.

Beragam komentar, harapan dan doa dari netizen saat info ini di post di FB Persyarikatan Muhammadiyah.

Baca selengkapnya di muhammadiyah.or.id

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Explore More

Gempa Turki: Gempa hebat dekat perbatasan Suriah dengan kekhawatiran korban akan meningkat

Gempa Turki Gempa hebat dekat perbatasan Suriah dengan kekhawatiran korban akan meningkat

Setidaknya 10 orang tewas, jumlah masih dimungkinkan bertambah setelah gempa kuat melanda pada Senin pagi (6/2/23), menyebabkan kerusakan luas dan menjebak orang di bawah reruntuhan. Banyak bangunan hancur di Diyarbakir

AYO Mondok di Markaz Maher Qur’an! Gratis untuk 20 Ikhwan dan 20 Akhwat

AYO Mondok di Markaz Maher Qur’an! Markaz Maher Qur’an membuka pendaftaran santri baru untuk Tahun Ajaran 2024. Gratis untuk 20 Ikhwan dan 20 Akhwat.

Sapi Mati mendadak di Gamping

Bhabinkamtibmas Polsek Gamping Kalurahan Balecatur menindak lanjuti laporan warga dengan adanya sapi mati mendadak. Gamping – Bhabinkamtibmas Polsek Gamping Kalurahan Balecatur Aipda Jauzan Arifin menindak lanjuti informasi dari warga masyarakat