Sesuai Surat Keputusan terbaru 2023, kepemimpinan Majelis Tabligh PP Muhammadiyah masih dilanjutkan oleh Ketua periode sebelumnya, yakni Dr Fathurrahman Kamal. Menariknya, nama dai kondang dan ulama muda Muhammadiyah, Ustaz Adi Hidayat (UAH) masuk menjadi Wakil Ketua I Majelis Tabligh PP Muhammadiyah membantu Kiai Fathurrahman Kamal.

Selain susunan Ketua, dan Wakil Ketua I sampai VI, juga terdapat Sekretaris, Wakil Sekretaris I sampai IV, serta Bendahara dan Wakil Bendahara I sampai II. Majelis Tabligh juga memiliki struktur lanjutan pada bidang berbeda.

Beragam komentar, harapan dan doa dari netizen saat info ini di post di FB Persyarikatan Muhammadiyah.

Baca selengkapnya di muhammadiyah.or.id

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Explore More

Yogyakarta: Destinasi Wisata dan Oleh-Oleh Kuliner yang Menggoda

Yangko Jogja Yogyakarta Destinasi Wisata dan Oleh-Oleh Kuliner yang Menggoda

Yogyakarta adalah destinasi yang diminati oleh banyak wisatawan, baik dari dalam negeri maupun luar negeri, karena menawarkan berbagai jenis wisata alam, sejarah, budaya, dan kuliner yang menggugah selera. Ketika Anda

Muslim Life Fair 2023 di JEC Jogja Suguhkan Produk Lokal Kompetitif

Muslim Life Fair 2023 di JEC Jogja Suguhkan Produk Lokal Kompetitif

Tingkatkan Eskalasi Bisnis Kuliner Halal, Muslim Life Fair Jogja Suguhkan Produk Lokal Kompetitif. Hari kedua (Sabtu 10/6/2023) gelaran Muslim Life Fair (Mufair) di Jogja Expo Centre, zona kuliner Halal Aman

Kesucian Ramadhan dan Penghargaan: Acara Spesial di UNPAB

Kesucian Ramadhan dan Penghargaan Acara Spesial di UNPAB

UNPAB menyelenggarakan acara Iftar Ramadhan di parkiran utama Gedung A UNPAB, menjadi momen bukan hanya untuk berbuka puasa bersama, tetapi juga untuk berbagai kegiatan menarik. Acara dihadiri oleh sejumlah tokoh,